CONTOH PROGRAM LINK HTML DAN PENJELASANNYA
Daftar list
contoh program link html
contoh program link html dan penjelasanya
contoh program form html
contoh program form html dan penjelasanya
contoh program html 5 dan semantik
Contoh program link html dan penjelasannya
KETERANGAN
BARIS:
Baris 8-9 :
memasukkan sebuah link di dalam gambar <a href> kemudian mengatur lebar(width)
dan posisi teks gambar (align) serta menampilkan teks pengganti di browser jika
gambar tidak dapat di tampilkan (alt).
Baris
10-14:<font size>mengatur ukuran teks kemudian<p align=”centre”>
membuat paragraph dengan perataan tengah dan di dalam nya terdapat tag
<b>(penebal) dan <br> yang di gunakan untuk membuat baris baru
Baris 15-20 :<form
method=”” action=””>membuat pengiriman tujuan data form di post kemudian <legend>membuat
judul di form, kemudian membuat sebuah input username dan password.
Baris 21-26 :
element submit merupakan element yang digunakan untuk mengirimkan semua data
dari elemen form ke serve kemudian elemen reset digunakan untuk membersihkan
data dari element form Ketika di klik.